SURYA SARI ENTERPRISE: MEMBUAT DISINFEKTAN SEMI ORGANIK BUAT TANAMAN SAYUR

Jumat, 05 Februari 2021

MEMBUAT DISINFEKTAN SEMI ORGANIK BUAT TANAMAN SAYUR

 "MEMBUAT DISINFEKTAN SEMI ORGANIK BUAT TANAMAN SAYUR"



(A). Bahan-Bahan :
1. Daun Pepaya

2. Bawang Putih 1 Siung

3. Rokok 2 Batang

4. Air 1 Liter

5. SunLight 1 Tutup Botol



(B). Alat Kerja
1. Gelas Ukur

2. Blender

3. Sendok

4. Gunting

5. Botol Aqua Bekas

(C). Cara Membuat
1. Blender Semua Bahan² A.

2. Masukkan Hasil Blenderan Ke Dalam Botol Bekas Aqua dan Tutup Botolnya.

3. Biarkan Cairan Tersebut Selama -+7 Hari.

4. Setelah -+7 Hari, Ambil Airnya Saja Dengan Menyaring.


(D). Cara Penggunaan
1. Point Huruf (C) Angka 4, Ambil 10 CC Buat 1 Liter Air.

2. Semprotkan Ke Sayuran Daun Pada Pagi Hari dan Sore Hari.

3. Satu Minggu Maksimal 3 Kali Sekali.


(E). Catatan
1. Amati Daun Sayuran, Jika Terlihat Seperti Terbakar, Segera Cuci Dengan Air.

2. Buat Perbandingan Yang Pas untuk Point Huruf (D) Angka (1).

3. Pengalaman Ini Sudah Teruji saat saya berhidroponik pada Akhir Tahun 2017 s.d. Awal Tahun 2019, Sebelum Pembangunan Gedung Pendidikan Baru SDN KEBRAON 1/436 SURABAYA.



(F). Keseimbangan Alam Terjaga dari Disinfektan Semi Organik Buat Tanaman Sayuran Daun (Cara Kerja)
1. Aroma Bau Penyengat dari "Bawah Putih & Tembakau (Rokok)"

2. Aroma Perasa Pait dari "Daun Pepaya & SunLight"

3. Jadi biar tetap terjadi keseimbangan alam....

Semoga bermanfaat๐Ÿ™๐Ÿผ๐Ÿ™๐Ÿผ๐Ÿ˜Š❤️๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ๐ŸŒฑ๐ŸŒฟ☘️


Jejak Digital Postingan Ini....
1. YouTube 

2. Facebook 


Kata Kunci Postingan Ini.......

  • disinfektan alami, 
  • disinfektan semi alami, 
  • disinfektan tanaman sayuran daun, 
  • disinfektan tanaman sayuran daun dari daun pepaya, 
  • disinfektan tanaman sayuran daun dari bawang putih, 
  • disinfektan tanaman sayuran daun dari sunlight, 
  • disinfektan tanaman sayuran daun dari sabun, 
  • surya sari enterprise, 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar